Khamis, 11 April 2019

Jadilah peribadi yang ketika di lukai tidak rapuh dan ketika di sanjungi tidak angkuh. 9337.


Tiada penerangan foto disediakan.
Banyak Orang Tahajud Jarang Meminta 4 Hal Ini, oleh Ustadz Adi Hidayat
by Adam
Ustaz Adi Hidayat
SHALAT tahajud adalah shalat sunnah yang dikerjakan di malam hari setelah seseorang bangun dari tidur. Ibadah ini termasuk sunnah mu’akad, yaitu sunnah yang dikuatkan dengan syara’.

Tak jarang banyak orang yang mengerjakannya di kala terbangun di tengah malam. Anda pun bisa mengerjakannya paling sedikit 2 rakaat dan sebanyak-banyaknya, tak ada batasan.
Dalam video ini mari kita simak ternyata ketika shalat malam, ada empat hal yang jarang kita minta kepada Allah SWT. Ustadz Adi Hidayat, Lc., MA., menerangkan dengan jelas. Video diambil dari Calm Channel di YouTube.
Salah Satu Sunnah Puasa: Tinggalkan Kata-kata Kotor 
by Sodikin 
Jagalah Lisanmu Sebelum Ia Membinasakanmu
PUASA berarti menahan. Tak hanya menahan dari makan dan minum saja, namun bicara pun harus dijaga dari ghibah, dusta dan kata-kata kotor. Bahkan Rasulullah SAW mewanti-wanti umatnya yang berpuasa namun tak mampu menjaga lidahnya hanya akan mendapat lapar dan haus saja tanpa mendapatkan pahala.


Orang yang berpuasa sangat ditekankan untuk meninggalkan ghibah (menggunjing orang lain) dan meninggalkan dusta, begitu juga meninggalkan perbuatan haram lainnya. Dari Abu Hurairah ra, Nabi SAW bersabda, 

مَنْ لَمْ يَدَعْ قَوْلَ الزُّورِ وَالْعَمَلَ بِهِ فَلَيْسَ لِلَّهِ حَاجَةٌ فِى أَنْ يَدَعَ طَعَامَهُ وَشَرَابَهُ

“Barangsiapa yang tidak meninggalkan perkataan dusta namun justru malah mengamalkannya, maka Allah tidak butuh dari rasa lapar dan haus yang dia tahan,” (HR. Bukhari, no. 1903). 

Dari Abu Hurairah ra. Nabi SAW bersabda,

رُبَّ صَائِمٍ حَظُّهُ مِنْ صِيَامِهِ الْجُوعُ وَالْعَطَشُ وَرُبَّ قَائِمٍ حَظُّهُ مِنْ قِيَامِهِ السَّهَرُ

“Betapa banyak orang yang hanya dapati dari puasa rasa lapar dan dahaga saja. Dan betapa banyak orang yang shalat malam hanya mendapatkan rasa capek saja.” (HR. Ahmad, 2:373 dan Ibnu Majah, no. 1690. Syaikh Syu’aib Al-Arnauth mengatakan bahwa sanad hadits ini jayyid).

Syaikh Prof. Dr. Musthafa Al-Bugha berkata bahwa mencela, berdusta, ghibah (menggunjing), namimah (mengadu domba) dan semacamnya termasuk perbuatan yang haram secara zatnya.


Namun dari sisi orang yang berpuasa, hal ini lebih berbahaya karena bisa menghapuskan pahala puasa, walau puasanya itu sah dan telah dianggap menunaikan yang wajib. Sehingga perkara ini tepat dimasukkan dalam adab dan sunnah puasa. Lihat Al-Fiqh Al-Manhaji, hlm. 347. []

SUMBER: SUNAN ABU SYUJA/RUMAYSHO
Imej mungkin mengandungi: tumbuhan, teks, luaran dan alam

Imej mungkin mengandungi: teks

Imej mungkin mengandungi: tumbuhan, langit, pokok, bunga, rumput, luaran dan alam
Yang membuat kita terluka bukannya masalah, tetapi ketidaktahuan kita hikmah di sebaliknya. 
Imej mungkin mengandungi: teks

Imej mungkin mengandungi: satu atau lebih orang dan teks
Semoga Allah SWT menjauhkan kita dari rezeki yang haram juga meragukan dan memberi kita kecukupan serta tidak meminta-minta selain dari-Nya.. 
Imej mungkin mengandungi: bunga dan teks

Imej mungkin mengandungi: teks


Tiada ulasan: